• 2021-12-23
  • PNE Team

Cara Instalasi Geopipe / Corrugated Pipe

Persiapan Subgrade

Geopipe ditempatkan di lahan yang sudah di siapkan / parit yang di khususkan untuk pemasangan geopipe dengan kedalaman sesuai desain. Jika kontruksi nanti yang di bawah geopipe adalah tanah dasar maka pemadatannya harus 95% dari pemadatan Proctor Standar sehingga meminimalkan deformasi pipa saat sedang dalam masa pelayanan.

Baca Juga

Product Geopipe

Pemasangan Geotextile Non Woven

150-200 gr/m² yang berfungsi sebagai filter

Proses Penimbunan

Geopipe di letakan di lahan / parit yang sudah di sediakan dan di timbun menggnakan agregat, namun sebelum itu biasanya di timbunan pertamanya ( di bawah geopipe ) di beri bantalan terlebih dahulu menggunakan agregat sekiar 5-10 cm atau juga bisa menggunakan tanah granular dengan butiran halus yang cukup untuk memberikan stabilitas penempatan yang baik.

Setelah proses ini di lakukan pengurugan menggunakan tanah.

Hubungi kami